Skripsi : Sistem Informasi Persediaan Bahan Baku

Pengadaan persediaan bahan baku yang masih manual bisa menghambattarget produksi, karena tidak menutup kemungkinan suatu saat ada kesalahandalam perhitungan bahan baku yang mengakibatkan kurangnya persediaan bahanbaku dan produksi akan berhenti. Pengendalian persediaan merupakan fungsimanajerial yang sangat penting, karena mayoritas perusahaan melibatkan investasibesar pada aspek ini 20% sampai 60%.Selama ini penentuan persediaan bahan baku yang diproduksi di CahayaMas Shuttlecock dilakukan oleh bagian produksi secara manual denganmenggunakan standarisasi penentuan yang telah ditetapkan oleh pimpinanperusahaan. Dengan penentuan persediaan bahan baku yang manual banyakmempunyai kekurangan antara lain jika terjadi kesalahan dalam prediksi bisa sajaCahaya Mas Shuttlecock tersebut terjadi produksi berlebih (over production) atauproduksi rendah (under production).

Judul Skripsi : Sistem Informasi Perencanaan dan Pengendalian Persediaan Bahan Baku Pada Cahaya Mas Shuttlecock
Download Now
Password : blogmasdidik


Category Article

What's on Your Mind...

Diberdayakan oleh Blogger.